Menik Sri Daryanti, Menik Sri Daryanti (2019) PARITAS BERHUBUNGAN DENGAN PEMERIKSAAN ANTENATAL CARE PADA IBU HAMIL DI BIDAN PRAKTEK MANDIRI YOGYAKARTA. Jurnal Kebidanan, 8 (1). pp. 56-60. ISSN 2549-7081
Text
PARITAS BERHUBUNGAN DENGAN PEMERIKSAAN ANTENATAL CARE PADA IBU HAMIL DI BIDAN PRAKTEK MANDIRI YOGYAKARTA.pdf - Other Download (241kB) |
Abstract
Upaya menurunkan AKI adalah dengan meningkatkan cakupan pemeriksaan ANC oleh petugas kesehatan.
Tanpa melakukan Antenatal Care pada ibu hamil yaitu kurang memperoleh informasi tentang bagaimana
perawatan kehamilan yang benar. Penelitian ini untuk mengetahui hubungan paritas dengan pemeriksaan
Antenatal Care pada ibu hamil di PMB Yogyakarta. Penelitian bermetode observasional analitik dengan
pendekatan cross sectional. Teknik sampling dengan quota sampling sebanyak 30 orang ibu hamil trimester III
yang peiksa kehamilan di PMB Istri Utami Sleman Yogyakarta. Pengambilan data dengan buku KIA. Analisis
data menggunakan Chi Square. Hasil analisa uji Chi Square didapatkan nilai signifikansi 0,023 <0,05, maka
ada hubungan antara paritas dengan pemeriksaan Antenatal Care pada ibu hamil di PMB Yogyakarta. Bagi ibu
hamil untuk rajin memeriksakan kehamilan selama hamil.
Kata Kunci : Antenatal Care, Keteraturan, Paritas
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Antenatal Care, Keteraturan, Paritas |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Mrs Ni Made Yunia Dwi Savitri |
Date Deposited: | 02 Jun 2022 01:40 |
Last Modified: | 02 Jun 2022 01:40 |
URI: | http://eprints.triatmamulya.ac.id/id/eprint/1127 |
Actions (login required)
View Item |